• SUSUNAN REDAKSI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • HOME
    • IBU KOTA NEGARA
    • AUTOMATIVE
    • FOOD & TRAVEL
    • EDUCATION
    • EKONOMI
    • HEALTH
    • LIFE STYLE
    • KRIMINAL
    • OPINI & CERPEN
    • SPORT
    • ENTERTAINMENT
  • BORNEO UPDATE
    • KALTIM
      • SAMARINDA
      • BALIKPAPAN
      • PENAJAM
      • SANGATTA
      • BONTANG
      • PASER
  • VIRAL NEWS
  • NASIONAL
No Result
View All Result
Lingkaran Berita
No Result
View All Result

Atlet Panahan PPU Ukir Prestasi Meski Minim Fasilitas, Dukungan Orang Tua dan Stakeholder Jadi Kunci

29/11/2025
in PENAJAM
0

Dukungan orang tua menjadi kunci sukses Raihan medali para atlet panahan PPU.(ist)

530
VIEWS
Share on WhatsappShare on Facebook

Lingkaranberita.com, PENAJAM — Sukses cabang olahraga panahan Penajam Paser Utara (PPU) dalam meraih 13 medali di Popda Kaltim 2025 bukan hanya soal teknik dan latihan, tetapi juga hasil dari peran berbagai pihak yang turut menopang persiapan atlet.

Related Posts

Dorong Adaptasi Daerah Hadapi IKN, PPU Lakukan Evaluasi Menyeluruh untuk Pimpinan Tinggi Pratama

Disdikpora Terapkan Skema “Cadangan Kepemimpinan” untuk Stabilkan Manajemen Pendidikan PPU

Waris Dorong Ekonomi Komunitas Lewat Pokdarwis

PPU Gencarkan Sosialisasi Aturan Ketenagakerjaan, 147 Perusahaan Mulai Lengkapi Laporan Operasi

Makmur Hasan dari Dinas Pendidikan PPU mengungkapkan bahwa masih banyak kekurangan dalam proses persiapan, terutama terkait sarana latihan dan penyelenggaraan teknis. Meski demikian, keuletan atlet serta dukungan orang tua menjadi faktor penting yang membuat cabor panahan tetap kompetitif.

“Kita akui, dari sisi kepanitiaan dan fasilitas masih perlu banyak perbaikan. Karena itu kami selalu dorong agar semua pihak ikut memberi dukungan, termasuk orang tua,” jelas Makmur.

Ia menyatakan keterlibatan masyarakat sangat berpengaruh terhadap perkembangan prestasi olahraga pelajar. Tanpa kolaborasi itu, peningkatan kualitas atlet akan berjalan lebih lambat.

“Kalau tidak ada peran serta masyarakat dan pemerintah bersama-sama, prestasi anak-anak ini akan sulit berkembang. Kita butuh kolaborasi untuk memperbaiki sarana dan prasarana,” tegasnya.

Dengan torehan 7 emas, 1 perak, dan 5 perunggu, panahan kembali membuktikan diri sebagai salah satu cabor potensial di Kabupaten PPU. Pemerintah daerah berharap momentum prestasi ini dapat menjadi pemacu peningkatan fasilitas dan pembinaan atlet pada tahun-tahun mendatang.(adv/kominfoppu)

SendShare32
Next Post

SPPG Baru di Saloloang Siap Layani MBG Wilayah Petung, Dinkes Pastikan Standar Kesehatan Dipenuhi

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Popular Posts

Terlaris di Balikpapan, Kursus Mengemudi di KAKA Driving Dijamin Pasti Bisa

by admin
09/11/2021
0
4.7k

Maksud Hati Merubah Nasib, Johanis Tinungki Pulang Tinggal Nama

by admin
22/08/2023
0
2.2k

Keluarga Sehat bersama Eco Enzyme

by admin
07/01/2023
0
1.9k

  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Hubungi Kami
Hubungi Kami: admin@lingkaranberita.com

© 2021 Lingkaran Berita -Media Informasi Terkini.

No Result
View All Result
  • HOME
    • IBU KOTA NEGARA
    • AUTOMATIVE
    • FOOD & TRAVEL
    • EDUCATION
    • EKONOMI
    • HEALTH
    • LIFE STYLE
    • KRIMINAL
    • OPINI & CERPEN
    • SPORT
    • ENTERTAINMENT
  • BORNEO UPDATE
    • KALTIM
      • SAMARINDA
      • BALIKPAPAN
      • PENAJAM
      • SANGATTA
      • BONTANG
      • PASER
  • VIRAL NEWS
  • NASIONAL

© 2021 Lingkaran Berita -Media Informasi Terkini.