• SUSUNAN REDAKSI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • HOME
    • IBU KOTA NEGARA
    • AUTOMATIVE
    • FOOD & TRAVEL
    • EDUCATION
    • EKONOMI
    • HEALTH
    • LIFE STYLE
    • KRIMINAL
    • OPINI & CERPEN
    • SPORT
    • ENTERTAINMENT
  • BORNEO UPDATE
    • KALTIM
      • SAMARINDA
      • BALIKPAPAN
      • PENAJAM
      • SANGATTA
      • BONTANG
      • PASER
  • VIRAL NEWS
  • NASIONAL
No Result
View All Result
Lingkaran Berita
No Result
View All Result

PT KPI Unit V Resmikan Bank Sampai di Banua Patra, Gandeng STT Migas Balikpapan

10/06/2023
in BALIKPAPAN
0

GM PT KPI Unit Balikpapan Arafat Bayu (kelima kanan) meninjau bank sampah yang dibangun di Pantai Banua Patra. (Foto/ist)

538
VIEWS
Share on WhatsappShare on Facebook

Lingkaranberita.com, BALIKPAPAN – Sebagai perusahaan yang konsentrasi terhadap lingkungan, PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) RU V Unit Balikpapan juga ikut mendukung berbagai program pemerintah Kota Balikpapan.

Related Posts

Polda Kaltim Ungkap Skandal Penggelapan Dokumen Rp54 Miliar

Polda Kaltim Ungkap 91 Kasus Selama Operasi Pekat Mahakam II 2025: 134 Tersangka Diamankan

Toleransi di Balikpapan: Brimob Jalin Kehangatan dan Rasa Aman Saat Waisak 2025

Balikpapan Dikepung Banjir, Batalyon A Brimob Kaltim Sigap Evakuasi Warga

Salah wujudnya dengan dibangunnya Bank Sampah bekerja sama dengan Sekolah Tinggi Teknologi Minyak dan Gas (STT Migas) Balikpapan di Rumah Kreatif Laviasa di Pantai Banua Patra.

Seremonial persemian bank sampah tersebut dilakukan oleh General Manager (GM) PT KPI Unit Balikpapan Arafat Bayu Nugroho bersama tim manajemen. Hadir juga perwakilan STT Migas Balikpapan yang diwakilkan Wakil Ketua III Bidang Kemahasiswaan Karnila Willard.

Arafat Bayu mengatakan, selain sebagai wujud kepedulian akan kebersihan Kota Balikpapan, hadirnya bank sampah di Pantai Banua Patra ini sebagai sarana edukasi masyarakat agar lebih peduli terhadap lingkungan.

“Kita ingin juga memberikan pemahaman kepada masyarakat bahwa sampah non organik sangat sulit terurai. Makanya kita coba hadirkan bank sampah ini paling tidak untuk mengurangi tumpukan sampah di Balikpapan yang selama ini dibuang ke TPA Balikpapan,” ujarnya.

Sementara itu, Karnila Willard mengatakan, persoalan sampah memang sudah menjadi momok yang menakutkan. Sehingga perlu dilakukan edukasi nyata di masyarakat.

“Hadirnya bank sampah ini paling tidak selain bisa jadi tempat mengedukasi masyarakat tentang pemilihan sampah, juga sebagai wadah untuk mahasiswa melakukan penelitian,” ujarnya.

Ia menyebut, bank sampah ini jadi penting di mana di tempat ini nantinya akan menjadi sentral edukasi dan peneletian. “Tidak lupa kami ucapkan terima kasih kepada PT KPI karena telah mempercayakan mahasiswa STT Migas sebagai pengelola bank sampah ini,” terangnya. (din/*)

 

SendShare32
Next Post

Jumat Curhat Polres Sangihe, Warga Berharap Bisnis dengan Filipina Dilegalkan

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Popular Posts

Terlaris di Balikpapan, Kursus Mengemudi di KAKA Driving Dijamin Pasti Bisa

by admin
09/11/2021
0
4.6k

Maksud Hati Merubah Nasib, Johanis Tinungki Pulang Tinggal Nama

by admin
22/08/2023
0
2.2k

Keluarga Sehat bersama Eco Enzyme

by admin
07/01/2023
0
1.8k

  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Hubungi Kami
Hubungi Kami: admin@lingkaranberita.com

© 2021 Lingkaran Berita -Media Informasi Terkini.

No Result
View All Result
  • HOME
    • IBU KOTA NEGARA
    • AUTOMATIVE
    • FOOD & TRAVEL
    • EDUCATION
    • EKONOMI
    • HEALTH
    • LIFE STYLE
    • KRIMINAL
    • OPINI & CERPEN
    • SPORT
    • ENTERTAINMENT
  • BORNEO UPDATE
    • KALTIM
      • SAMARINDA
      • BALIKPAPAN
      • PENAJAM
      • SANGATTA
      • BONTANG
      • PASER
  • VIRAL NEWS
  • NASIONAL

© 2021 Lingkaran Berita -Media Informasi Terkini.